Detail Cantuman
Buku
Pendekatan & Model Kepemimpinan
Sebagai sebuah kajian yang terus menerus dipelajari dan diteliti oleh para ilmuwan maupun praktisi, kepemimpinan merupakan sebuah isu yang selalu dinamis dan selalu menyesuaikan diri dengan perkembangan ilmu pengetahuan, teknologi, dan informasi. Melalui buku ini yang merupakan hasil studi dan kajian yang dilakukan oleh penulis,isu kepemimpinan dijabarkan dalam 12 bab, yaitu : Kepemimpinan sebagai inti manajemen, Arti dan makna kepemimpinan, Studi kepemimpinan, Studi model kepemimpinan, Kepemimpinan berbasis teori X,Y,Z, Pendekatan kepemimpinan, Kepemimpinan karismatik, transformasional, dan transaksional, Etika dan moral kepemimpinan, Pemimpin berorientasi pelayanan public, Pemimpin dan manajer dalam organisasi, Menumbuhkembangkan kepemimpinan wirausaha, dan ditutup dengan Kepemimpinan visioner.
Ketersediaan
1.19TD1025612.01 | Perpustakaan Pusat | Tersedia | |
24SR27052.2 | 303.34 SAG p | Perpustakaan Pusat | Tersedia |
24SR27052.3 | 303.34 SAG p | Perpustakaan Pusat | Tersedia |
24SR27052.4 | 303.34 SAG p | Perpustakaan Pusat | Tersedia |
24SR27052.5 | 303.34 SAG p | Perpustakaan Pusat | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
303.34 SAG p
|
Penerbit | Kencana : Jakarta., 2018 |
Deskripsi Fisik |
xviii, 438 hlm, 23 cm
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
978-6021-422-322-9
|
Klasifikasi |
303.34
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
Ed. 1, Cet. 1
|
Subyek |
KEPEMIMPINAN
|
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
Syaiful Sagala
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain