Buku

Pasar Modal Syariah: sarana investasi keuangan berdasarkan prinsip syariah



Dibandingkan dengan produk-produk keuangan syariah lainnya seperti perbankan syariah dan asuransi syariah, pasar modal syariah masih berkembang dengan lambat di masyarakat Indonesia. Beberapa kendala yang ditemui salah satunya adalah belum meratanya pemahaman atau pengetahuan masyarakat tentang investasi di pasar modal syariah. Buku ini mencoba mengambil peluang untuk dapat menjadi referensi utama dalam memahami salah satu produk ekonomi syariah yaitu pasar modal syariah. Sasaran utama pembaca buku ini adalah masyarakat akademis seperti mahasiswa fakultas hukum, ekonomi , atau syariah, dosen, praktisi ekonomi syariah, kalangan pengusaha, kalangan pengambil kebijakan di bidang ekonomi, maupun masyarakat umum yang memiliki minat dalam kajian pasar modal syariah. Pembahasan utama dalam buku ini antara lain adalah, prinsip dan perkembangan pasar modal syariah di Indonesia, investasi syariah di pasar modal Indonesia, perkembangan investasi syariah di pasar modal di negara lain (Eropa, Amerika, Mesir, Jordania, Pakistan, Malaysia, dan Bahrain), kegiatan pasar modal menurut syariah, dan ditutup dengan pembahasan mengenai peran dewan pengawas syariah dalam pasar modal syariah. (RWB)


Ketersediaan

1.18SR1019476.03Perpustakaan PusatTersedia
1.16SR1019476.02Perpustakaan PusatTersedia
1.19SR1019476.05Perpustakaan PusatTersedia
1.18SR1019476.04Perpustakaan PusatTersedia
1.16TD1019476.01Perpustakaan PusatTersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
2X6.3 SUT p
Penerbit Sinar Grafika : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
x, 278 hlm,23 cm
Bahasa
Arab
ISBN/ISSN
978-979-007-401-9
Klasifikasi
2X6.3
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
EKONOMI ISLAM
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this